Cara daftar / Login Aplikasi my telkomsel

my telkomsel , banyak sekali para pengguna kartu Kartu Halo, kartu Simpati,  kartu As (telkomsel) masih kesulitan dan kebingungan untuk menggunakan aplikasi my telkomsel, oleh sebab itu saya akan memberikan panduan tutorial Cara mendaftar dan masuk Aplikasi my telkomsel

padahal dengan aplikasi my telkomsel akan mempermudah kita dalam memantau beberapa nomer telkomsel,pulsa, paket data , poin dan transaksi lainnya . Aplikasi My telkomsel bia kita dapatkan secara gratis di Playstore dan Appstore

 

Apa itu aplikasi MyTelkomsel

My Telkomsel adalah layanan berbentuk aplikasi yang diluncurkan Telkomsel untuk memberikan kemudahan mengelola akun dan mengakses layanan pelanggan dengan menggunakan smartphone yang bisa kita dapatkan di playstore dan Appstore

Fungsi Aplikasi My telkomsel

ada banyak sekali yang bisa kamu lakuan dengan menggunakan aplikasi mytelkomsel diantaranya sebagai berikut ini

  • Kelola nomor Telkomsel Anda (cek kuota, pemakaian, dll.).
  • Beli paket.
  • Bayar tagihan kartuHalo.
  • Isi ulang pulsa.
  • Tukar Telkomsel POIN.
  • Cek saldo TCASH.

 

Cara  Daftar / Masuk Aplikasi Telkomsel

ada banyak cara yang bisa kamu lakukan untuk bisa masuk ke aplikasi my telkomsel mneggunakan nomer telkomsel kamu , tapi pastikan kamu perlu memiliki aplkasi aplikasi mytelkomsel terlebih dahulu ya , jika sudah bisa mengikuti tutorial di bawah ini

  • pertama kamu bisa unduh aplikasi Mytelkomsel versi Terbaru di bawah ini

Playstore | Appstore

  • kemudian Install dan Buka Aplikasi Mytelkomsel
  • Lewati dan Klik Mulai
  • izinkan Mytelkomsel mengelola Panggilan telepon
  • Masukkan nomor Telkomsel kamu,  isi dengan diawali angka 8
  • Centang Kebijakan dan Privasi telkomsel , lalu klik ” Masuk

jika kamu belum jelas bisa melihat gambar di bawah ini

hidessh : Daftar My telkomsel

kemudian kamu akan menerima SMS berisi tautan untuk melakukan verifikasi.

  • Buka SMS dari Telkomsel lalu klik tautan (link) yang ada di dalam SMS

jika kamu belum jelas bisa melihat gambar di bawah ini

hidessh: login mytelkomsel

  • Kamu akan diarahkan secara otomatis menuju aplikasi MyTelkomsel
  • Lengkapi pendaftaran dengan memasukkan : nama lengkap dan alamat email, kemudian klik ” Lanjut
  • Selesai, kamu berhasil mendaftarkan akun di MyTelkomsel

Baca juga : Cara Daftar / Login Aplikasi myXL

Panduan Video ogin / Daftar Aplikasi My Telkomsel

FAQ: Pertanyaan yang ditanyakan pengguna Telkomsel

Ask : Apakah saya harus terkoneksi Internet untuk menggunakan MyTelkomsel?

reply : Ya, Anda harus terkoneksi Internet untuk mengakses aplikasi ini.

Ask : Apakah saya akan dikenai biaya saat mengakses MyTelkomsel?

reply : Jika Anda berlangganan paket data, penggunaan aplikasi akan menggunakan kuota data Anda. Namun jika Anda belum berlangganan, maka Anda akan dikenakan tarif Internet normal.

Ask : Apakah saya harus menggunakan jaringan Telkomsel untuk mengakses MyTelkomsel?

reply : Anda bisa mengakses aplikasi ini melalui jaringan apa saja, termasuk Wi-Fi.

 

fitur login dengan menggunakan akun google, Facebook , Twitter dan email sudah di hapus dari sistem telkomsel sehingga kita tidak bisa login dengan cara ini kembali

 

jika kamu masih belum jelas tentang penjelasan di atas tentang cara daftar dan login mytelkomsel bisa bertanya ke kami di komen di bawah ini

Saya seorang Administrator Sistem Linux dan juga menulis banyak tutorial tentang VPN , VPS , RDP, Tunneling Linux, Cloud, dan Open Source.