5+ Cara Beli Paket perpanjang masa aktif Telkomsel

perpanjang masa aktif telkomsel , agar kartu telkomsel kamu selalu bisa digunakan untuk telepon, sms hingga internetan. kamu perlu memperhatikan masa aktif dan masa tenggang kartu telkomsel kamu

jika sampai memasuki tahap masa tenggang bisa saja nomor telkomsel akan hangus. Tentu, kartu telkomsel kamu hangus dan tidak bisa digunakan , hal ini bisa diatasi jika kamu  tahu membeli masa aktif Telkomsel

kamu bisa membeli paket perpanjang masa aktif mulai dari Rp 2000 Dengan begitu masa aktif kartu telkomsel anda akan bertambah 30 hari – 1 tahun tegantung masa aktif kartu yang kamu belin

Apa itu Paket Perpanjangan Masa Aktif Telkomsel

Paket Perpanjangan adalah layanan untuk memperpanjang masa aktif kartu Telkomsel Prabayar (prabayar).

Paket Perpanjangan memiliki masa berlaku kumulatif maksimal hingga 365 hari, khusus untuk kartu Telkomsel PraBayar (prabayar).
Masa berlaku Paket Perpanjangan ini dimulai dari tanggal aktif terakhir pada kartu Telkomsel PraBayar (prabayar).

Daftar Harga Paket Perpanjangan Masa Aktif Telkomsel

menurut website resmi telkomsel , harga nas aaktif terlkomsel sebagai berikut ini

Price Active Period
Rp2,000 5 days
Rp4,000 10 days
Rp6,000 15 days
Rp12,000 30 days
Rp30,000 90 days
Rp59,000 180 days
Rp115,000 360 days

Baca juga : 4+ Cara membeli Paket UnlimitedMAX Telkomsel (FUP 3000GB)

Panduan Cara Beli perpanjang masa aktif Telkomsel

ada beberapa cara untuk perpanjang masa aktif  telkomsel kamu ( AS , Simpati , halo) , agar tidak masuk dalam masa tenggang kartu diantaranya bisa dengan pengisian pulsa tertentu dan mengaktifkan paket masa aktif melalui Dial UMB, My telkomsel dan Outlet resmi telkomsel Seperti hidepay

Isi pulsa untuk Perpanjang masa aktif telkomsel

kamu bisa membeli atau pengisian pulsa untuk menambah masa aktif Telkomsel bisa dilakukan baik di dalam masa tenggang dan di dalam masa aktif.

Detail Pulsa Untuk masa aktif telkomsel

  • 5.000 7 hari
  • 10.000 15 hari
  • 15.000 20 hari
  • 20.000 30 hari
  • 25.000 30 hari
  • 30.000 30 hari
  • 50.000 45 hari
  • 100.000 60 hari
  • 150.000 120 hari
  • 200.000 150 hari
  • 300.000 180 hari

kamu bisa membeli pulsa telkomsel dengan mudah bisa melalui konter pulsa, aplikasi Ewallet , Aplikasi Mytelkomsel dan Aplikasi PPOB seperti hidepay yang bisa kamu coba untuk pengisian pulsa dengan harga paling murah

 

Cara beli masa aktif Telkomsel dengan Aplikasi My Telkomsel

kamu bisa juga membeli paket masa aktif melalui aplikasi resmi Telkomsel , untuk panduan sebagai berikut ini

Baca juga : Cara daftar / Login Aplikasi my telkomsel

  • Buka Aplikasi My Telkomsel
  • Buka halaman “Toko”.
  • Pilih kategori “Internet”.
  • Pilih “Paket Masa Aktif/Paket Ekstensi”.
  • Pilih paket yang di inginkan

jika kamu belum jelas bisa melihat gambar di bawah ini

Cara beli masa aktif Telkomsel dengan Aplikasi My Telkomsel

  • Konfirmasi pembelian Anda.
  • tunggu beberapa detik hingga muncul sms dari pihak telkomsel , yang berisi berhasil paket masa aktif telah di beli

 

Anda juga akan mendapatkan RBT gratis selama 30 hari. Setelah masa aktif berakhir, tidak akan diperpanjang.

 

Cara Perpanjang masa aktif telkomsel dengan Aplikasi Hidepay

kamu juga bisa mencoba menggunakan aplikasi Hidepay untuk perpanjang masa aktif telkomsel , karena hidepay merupakan Aplikasi PPOB salah satu mitra Digipos

cocok untuk para konter dan resseler telkomsel , yang ingin berjualan produk perpanjang masa aktif telkomsel karena memiliki harga yang murah dan berbeda dari my telkomsel

  • Buka Aplikasi Hidepay
  • Pilih Lainnya ,Kemudian Pilih telkomsel
  • Masukan Nomer telkomsel pelanggan
  • Pilih paket yang Anda inginkan dan masukan pin transaksi kamu

jika kamu belum jelas bisa melihat gambar di bawah ini

Cara Perpanjang masa aktif telkomsel dengan Aplikasi Hidepay

  • tunggu beberapa detik, maka pelanggan muncul sms dari pihak telkomsel , yang berisi berhasil paket masa aktif telah di beli

Baca juga : 3+ Cara beli Paket GamesMAX Unlimited Play Telkomsel

Cara beli masa aktif Telkomsel dengan kode UMB

jika sudah memiliki pulsa yang cukup kamu bisa beli paket Perpanjang masa aktif telkomsel memalui kode UMB , untuk panduan nya sebagai berikut ini

  • Buka Aplikasi Telepon
  • Masukan Kode di bawah ini

*500*05# atau *888#

  • Pilih paket yang Anda inginkan
  • Pilih nomor 1, 2, 3, 4, 5, 6, atau 7.
  • Balas dengan “1.Ya” untuk mengkonfirmasi transaksi Anda.
  • tunggu beberapa detik hingga muncul sms dari pihak telkomsel , yang berisi berhasil paket masa aktif telah di beli

Panduan Video perpanjang masa aktif Telkomsel

 

jika kamu merasa belum jelas dan paham tentang cara beli paket masa aktif atau perpanjang masa aktif telkomsel , bisa tanyakan di kolom komentar , nanti saya bantu untuk mebelikan produk tersebut

Saya seorang Administrator Sistem Linux dan juga menulis banyak tutorial tentang VPN , VPS , RDP, Tunneling Linux, Cloud, dan Open Source.